Analisis Komik Digital Dalam Meningkatkan Kesadaran Terhadap Dampak Fenomena Premanisme Di Kota MedanAhmad Rozaan Satrio / Maria Veronika BR Halawa, S.Pd., M.Sn. / Desain Komunikasi Visual, 2025Fenomena premanisme merupakan fenomena yang kerap terjadi di Kota Medan yang menyebabkan keamanan Kota Medan menjadi terganggu. Kesadaran masyarakat Kota Medan terhadap fenomena premanisme sudah tinggi, namun belum diimbangi dengan perubahan perilaku atau dampak nyata yang dapat dirasakan dalam kehi... |